Keep Silent Plizzz ...
Kemaren sore majalah favorit gw dateng, Reader's Digest bulan Februari. Eng ing eng ... klo udah baca majalah ini pasti deh gw bisa lupa waktu. Semalem aja nyampe jam 1 pagi! Btw, ada satu artikel yg gw suka : "Kenali Etika Berponsel". Yup, make hape atawa ponsel juga kudu tau etikanya, dan ini 10 etika -menurut gw bagus bgt- pake ponsel :
1. Dilarang menggunakan ponsel di tempat yg dapat membuat orang lain terganggu dg pembicaraan Anda, lantaran tak punya pilihan selain menguping pembicaraan Anda dengan lawan bicara.
2. Dilarang menjadikan lagu2 norak sebagai nada panggil ponsel Anda. (SETUJU BANGET!!!)
3. Dilarang menyalakan ponsel saat pertunjukan. (apalagi pas nonton bioskop, ngeganggu tauk!)
4. Dilarang mengenakan lebih dari dua gadget di pinggang Anda. (kecuali pinggang km ada dua)
5. Dilarang bertelepon selama berkendaraan.
6. Dilarang mengenakan handsfree saat sedang tidak bertelepon.
7. Dilarang berbicara keras2 lewat ponsel. FYI: Berbicara keras2 saat sinyal ponsel lemah, juga tidak akan membantu Anda.
8. Dilarang terlalu menggantungkan kehidupan pada ponsel. Ada kalanya Anda harus beristirahat dari berponsel ria. (kecuali klo km penjual ponsel, pasti km bergantung hidup padanya)
9. Dilarang pamer dengan ponsel baru. Selain sudah tidak zamannya melakukan hal tersebut, Anda juga bisa dianggap norak.
10. Dilarang meletakkan ponsel di meja restoran hanya agar terdengar saat berbunyi. Letakkan saja di saku celana atau kantong ponsel di pinggang. Aktifkan nada getar saja.
1. Dilarang menggunakan ponsel di tempat yg dapat membuat orang lain terganggu dg pembicaraan Anda, lantaran tak punya pilihan selain menguping pembicaraan Anda dengan lawan bicara.
2. Dilarang menjadikan lagu2 norak sebagai nada panggil ponsel Anda. (SETUJU BANGET!!!)
3. Dilarang menyalakan ponsel saat pertunjukan. (apalagi pas nonton bioskop, ngeganggu tauk!)
4. Dilarang mengenakan lebih dari dua gadget di pinggang Anda. (kecuali pinggang km ada dua)
5. Dilarang bertelepon selama berkendaraan.
6. Dilarang mengenakan handsfree saat sedang tidak bertelepon.
7. Dilarang berbicara keras2 lewat ponsel. FYI: Berbicara keras2 saat sinyal ponsel lemah, juga tidak akan membantu Anda.
8. Dilarang terlalu menggantungkan kehidupan pada ponsel. Ada kalanya Anda harus beristirahat dari berponsel ria. (kecuali klo km penjual ponsel, pasti km bergantung hidup padanya)
9. Dilarang pamer dengan ponsel baru. Selain sudah tidak zamannya melakukan hal tersebut, Anda juga bisa dianggap norak.
10. Dilarang meletakkan ponsel di meja restoran hanya agar terdengar saat berbunyi. Letakkan saja di saku celana atau kantong ponsel di pinggang. Aktifkan nada getar saja.
Comments
aku paling bete kalo lagi nonton ada yg bunyi hape-nya...
eh bukannya di-silent, malah ditrima trus ngobrol kenceng2 lagi...
pernah kejadian tuh...
walhasil tuh orang benjol aku timpuk pake kaleng coke...
gyahahahahaha.....
"jauhi kenorakan dalam berponsel"